Cara menginstal 2 Applikasi BBM di 1 Smartphone Android

Cara menginstal 2 Applikasi BBM di 1 Smartphone Android  - Hai, bagaimana BBM di android anda? lancar? masalah BBM di android adalah kecepatan komunikasinya, saya merasakan itu di android saya (atau cuman android saya saja ya?haha..). Teman-teman saya juga mengeluhkan hal yang sama, entah apa masalahnya. Mungkin diantara anda ada yang tahu penyebabnya dan cara mengatasinya? silahkan share di kotak comment ya?hehe.. Nah, sekarang kita akan kembali ke judul artikel ini. Bagaimana caranya menginstal 2 BBM di 1 android? mungkin hal ini akan sangat dibutuhkan untuk para pengusaha2 yang hanya mempunyai satu android dan ingin akun BBM-nya dibagi antara pribadi dan bisnis. Inilah yang bisa anda lakukan, cek…cek…cek…

1. Instal BBM dari Playstore atau download APK-nya.

2. Login ke BB ID Anda atau buat akun baru

bbm3

3. Instal BBM Modded (BBM3), cari aja di Google dengan kata kunci BBM3 ,ada buuuaaanyak yang menyediakan. hehe..

4. Login ke BB ID Anda yang berbeda dari BB ID yang ada di langkah ke 2 atau buat akun baru.

Dan selamat menikmati ke-2 BBM anda yang sudah terinstal di android tercinta anda..hehe..

Nah, semoga artikel  Cara menginstal 2 Applikasi BBM di 1 Smartphone Android ini bermanfaat bagi anda, Terimakasih.

0 Response to "Cara menginstal 2 Applikasi BBM di 1 Smartphone Android"

Posting Komentar